Download Livery Bussid Jetbus 3 SHD Scania – Ada banyak hal yang bisa dilakukan saat bermain game Bus Simulator Indonesia agar tidak cepat bosan dalam memainkannya.
Salah satunya kamu bisa mengubah Livery dari setiap kendaraan yang dimiliki sesuai kebutuhan dan selera.
Perlu kamu ketahui terlebih dahulu jika tidak semua Livery cocok jika dipasang pada kendaraan yang dipakai, terutama kendaraan dari MOD.
Hal ini dikarenakan setiap MOD memiliki template Livery yang berbeda-beda, sehingga ketika memasang Livery dan hasilnya berantakan maka Livery tidak sesuai dengan kendaraan yang dipilih.
Untuk itu, perlu lebih jelas kamu ketahui mengenai Livery bussid dan cara mengunduhnya seperti bahasan berikut.
Tentang Mod Bussid dan Download Livery Bussid Jetbus 3 SHD Scania
Livery bussid jetbus 3 menjadi salah satu yang banyak dicari para pemain Bus Simulator Indonesia.
Hal ini karena tampilan bus yang standar bisa terlihat menjadi keren dan mewah seperti bus jenis jetbus yang ada di Indonesia.
JB3 sendiri memiliki fitur yang lengkap seperti speedometer, GPS, lampu, wiper sampai efek hujan, sehingga memudahkan kamu dalam bermain game satu ini.
Sebelum memasang Livery, maka kamu harus install dahulu mod bussid JB3.
Hal ini karena secara default, tampilannya yaitu seperti bus standar sehingga tidak cocok jika langsung dipasang Livery JB3 karena ukurannya yang berbeda.
Maka dari itu, kamu bisa unduh lalu memasangnya terlebih dahulu, setelah jetbus 3 muncul di garasi maka bisa dipasang Livery.
Setelah kamu berhasil mengunduh aplikasi mod pada link yang sudah kamu dapatkan, maka berikutnya cukup memasang mod pada game bussid.
Dimana mod disini bukan berbentuk file apk namun berisi data yang bisa dimasukan dalam folder instalasi.
Bussid memang memberikan akses bagi para pemain untuk memasukan mod, sehingga bisa dipastikan mod ini tetap aman dan anti banned karena bukanlah ilegal.
Selanjutnya unduh Liverynya, dan artikel ini sudah menyediakan beberapa Livery JB3 yang bisa di unduh secara langsung.
Semua Livery dijadikan satu dalam file .zip, maka dari itu untuk membukanya maka butuh aplikasi bernama Zarchiver.
Kemudian ekstrak file tersebut sehingga kamu bisa menemukan berbagai macam pilihan Livery didalamnya.
Adapun filenya bisa di unduh melalui link dibawah ini:
Daftar Isinya:
- Scania
- Adiputro
- Angga Saputra
- Voyager
- Agam Tungga Jaya
- Sudiro Tungga Jaya
- Agra Mas
- ATJ Erlangga
- Sinar jaya
- STJ Hino Salazar
- Teguh Muda
- Voyager
- Harapan Jaya
Cara Memasang Livery Di Bussid
Selain download Livery Bussid Jetbus 3 SHD Scania juga bisa memasang aplikasinya, seperti:
- Unzip file yang sudah di download tadi.
- Buka game bussid, lalu masuk ke menu garasi.
- Disana akan ada berbagai macam menu, silakan klik di ikon bergambar alat melukis yang berada di sisi atas.
- Lalu pilih berkas Livery
- Pilih file manager, dan carilah file yang di download tadi. Pilih salah satunya misalnya Livery bussid jetbus 3 harapan jaya.
- Untuk hasil yang baik, centang pada resolusi tinggi. Tunggulah sampai tampilannya berubah
- Jika cocok dengan Livery tersebut tap pasang. Namun jika kurang suka maka bisa ganti dengan Livery lainnya.
- Jangan bingung jika diminta membayar biaya pemasangan, dimana kamu bisa memilih menu gratis dengan menonton iklan.
Bus simulator Indonesia menjadi game yang sedang naik daun karena menawarkan banyak sensasi menjadi sopir bus seperti nyata.
Selain berhadapan dengan medan sungguhan, kamu juga bisa memodifikasi kendaraan seperti aslinya.
Salah satunya yaitu dengan menggunakan Livery bussid jetbus 3 di atas atau juga bisa memasang Livery bussid SHD yang sudah diberikan sebelumnya.
Download Livery Bussid JB3+ SHD Scania Cvt Jernih
Berikut ini beberapa link unduh yang bisa digunakan untuk mencoba game Livery bussing Jb3, yaitu:
1. Livery Bhina Karya Jaya Syawalina Jb3+ Scania Faridh Madyawan
2. Livery Bintang Utara Putra Jb3+ Scania Faridh Madyawan
3. Livery Bhina Karya Jaya Hafidz Jb3+ Scania Faridh Madyawan
4. Livery Bhina Karya Jaya Raihano Jb3+ Scania Faridh Madyawan
5. Livery Harapan Jaya Jb3+ Scania Faridh Madyawan
6. Livery Harta Sanjaya Jb3+ Scania Faridh Madyawan
7. Livery Inds 88 Jb3+ Scania Faridh Madyawan
8. Livery JRG Jb3+ Scania Faridh Madyawan
9. Livery Juragan 99 Jb3+ Scania Faridh Madyawan
10. Livery Rejeki Transport Hijau Jb3+ Scania Faridh Madyawan
11. Livery Rejeki Transport Oren Jb3+ Scania Faridh Madyawan
12. Livery Sanura Jb3+ Scania Faridh Madyawan
13. Livery Satria muda Jb3+ Scania Faridh Madyawan
14. Livery Sempati Star Jb3+ Scania Faridh Madyawan
15. Livery STJ Cullen Jb3+ Scania Faridh Madyawa
16. Livery STJ Mowgli Jb3+ Scania Faridh Madyawan
17. Livery STJ Rudhour Jb3+ Scania Faridh Madyawan
18. Livery STJ Vellago Jb3+ Scania Faridh Madyawan
19. Livery Teguh Muda Jb3+ Scania Faridh Madyawan
20. Livery Tividi Jb3+ Scania Faridh Madyawan
21. Livery Tunggal Dara Liverpool Jb3+ Scania Faridh Madyawan
22. Livery Tunggal Dara MU Jb3+ Scania Faridh Madyawan
Nah untuk yang sudah mempunyai MOD BUS JB3+ SHD Scania Cvt silahkan bisa langsung mendownload Livery melalui link yang sudah di sediakan diatas.
Namun jika kamu belum memiliki MOD BUS JB3+ SHD Scania Cvt silahkan download dulu link yang di sediakan dibawah ini
Download: BUS JB3+ SHD Scania Cvt
Baca Juga: Gambar Dan Bundle Alok FF Gratis
Kesimpulan
Salah satu game simulator Indonesia yang menarik yaitu Bussid JB3 yang keren dan menarik untuk dicoba.
Kamu bisa download Livery Bussid Jetbus 3 SHD Scania seperti penjelasan di atas dengan mudah.
Pilih yang sesuai dengan selera dan kebutuhan, selamat mencoba.
Orang juga bertanya
- Kumpulan Livery Bussid Truck
- Download Mod Bussid Jetbus 3
- Download Mod Bussid Truck Canter, Hino, Fuso
- Download Livery Bussid HD, SHD, XHD Jernih Dan Keren
- Livery Es Truck Simulator ID
- Formasi Terbaik PES Mobile 2024 Auto Menang
- Cara Setting Joystick FIFA 23 PC, Mirip PES
Daftar Isi: