Rekomendasi HP Samsung 2 Jutaan

  •   Nov 2023  •   7 min read  •   Comment

Rekomendasi HP Samsung 2 Jutaan – Samsung tidak hanya dikenal memiliki kualitas produk yang terbaik, khususnya HP yang saat ini menjadi produk paling laris di dunia.

Namun, dengan kualitas yang dimiliki HP Samsung dihargai mulai dari harga murah sampai harga yang paling mahal, semua tergantung dari tipe dan spek yang ingin dibeli.

Bahkan kamu juga bisa memilih HP Samsung seharga 2 jutaan yang tentunya dilengkapi dengan batu baterai besar dan dilengkapi dengan fitur kamera yang berkualitas.

Tidak dipungkiri, memiliki HP Samsung dengan spek tinggi namun harga terjangkau menjadi pilihan yang sangat disayangkan untuk dilewatkan.

Untuk itu ketahui berikut ini rekomendasi HP Samsung 2 jutaan yang bisa kamu dapatkan.

Rekomendasi HP Samsung 2 Jutaan Terbaru

Diantara beberapa rekomendasi HP Samsung seharga 2 jutaan berikut, mana yang paling kamu sukai:

1. Samsung Galaxy M32

Pertama kamu bisa mencoba Samsung Galaxy M32 dengan harga 2 jutaan yang memiliki fitur unggulan, seperti daya baterai sebesar 5.000 mAh sehingga tahan digunakan selama seharian penuh.

Dilengkapi layar Super AMOLED berukuran 6,4 inci beresolusi FHD+ juga terdiri dari 4 kamera belakang yang memberikan hasil memuaskan.

Untuk kamera depan beresolusi 20 MP dan juga dibekali fitur-fitur seperti Samsung Pass, Samsung Pay, Samsung Health dan fitur NFC.

Spesifikasi :

  • OS Version : 11
  • Ukuran Layar :6.4 inch
  • Screen Resolution :2400 x 1080 Pixel
  • Detail Prosesor : Helio G80 (12 nm)
  • RAM : 6 GB
  • Memori Internal : 128 GB
  • Resolusi Kamera Belakang : 64 MP
  • Resolusi Kamera Utama :8, 2, 2 MP
  • Resolusi Kamera Depan :20 MP
  • USB :Type-C, USB OTG
  • Kapasitas Baterai :5000 mAh
  • Harga: Rp. 2 jutaan

2. Samsung Galaxy M22

Rekomendasi HP Samsung 2 Jutaan Terbaru

Berikutnya ada Samsung Galaxy M22 yang dibekali dengan baterai berkapasitas 5.000 mAh dan didukung teknologi Fast Charging 25W.

Cocok digunakan untuk aktivitas dan belajar selama seharian penuh.

Dibekali juga dengan memori dengan kapasitas RAM 6 GB dan ruang penyimpanan internal sebesar 128 GB.

HP Samsung tipe ini juga dilengkapi memori eksternal yang mencapai 1TB.

Memiliki layar Super AMOLED berukuran 6,4 inci beresolusi HD+ sehingga gambar terlihat lebih jernih dan jelas.

Samsung Galaxy M22 dilengkapi dengan 4 kamera yaitu kamera utama 48 MP, kamera ultra wide 8 MP, dan lensa makro 2 MP, dan untuk kamera depan sebesar 13 MP.

Spesifikasi :

  • OS Version :11
  • Ukuran Layar :6.4 inch
  • Screen Resolution :1600 x 720 Pixel
  • Detail Prosesor :Helio G80
  • RAM :6 GB
  • Memori Internal :128 GB
  • Resolusi Kamera Belakang :48 MP
  • Resolusi Kamera Utama :8, 2, 2 MP
  • Resolusi Kamera Depan :13 MP
  • USB :Type-C
  • Kapasitas Baterai :5000 mAh
  • Harga: Rp. 2 jutaan

3. Samsung Galaxy A22

Samsung Galaxy A22 dilengkapi dengan layar Super AMOLED berukuran 6.4 inci cocok untuk streaming film dan bermain game, dengan layar yang cukup lebar.

Untuk bagian kamera, terdiri dari 4 kamera belakang dengan kamera utama beresolusi 48 MP, dan kamera makro ukuran 2 MP, juga untuk kamera depan teridiri dari sensor beresolusi 13 MP.

Tampilan ditenagai dengan prosesor Helio G80 dengan dukungan memori RAM 6 GB sehingga ringan untuk kegiatan yang padat dan bermain game.

Untuk daya baterai dilengkapi berkapasitas 5000 mAh, sehingga tahan lama saat digunakan dalam seharian penuh.

Spesifikasi :

  • OS Version:11
  • Ukuran Layar :6.4 inch
  • Screen Resolution :2600 x 720 Pixel
  • Detail Prosesor :Helio G80 (12 nm)
  • RAM :6 GB
  • Memori Internal :128 GB
  • Resolusi Kamera Belakang :48 MP
  • Resolusi Kamera Utama :8, 2, 2 MP
  • Resolusi Kamera Depan :13 MP
  • USB :Type-C
  • Kapasitas Baterai :5000 mAh
  • Harga: Rp. 2 jutaan

4. Samsung Galaxy A12

Selanjutnya rekomendasi HP Samsung 2 jutaan keluaran terbaru yaitu Galaxy A12.

Spesifikasi HP ini terbilang handal dan mumpuni, karena dilengkapi dengan 4 kamera belakang juga memiliki RAM yang besar.

Dibekali dengan kamera sebesar 48 MP, untuk kamera macro 2 MP, kamera ultrawide 5 MP, dan kamera depth sebesar 2 MP.

Menawarkan layar berukuran 6.7 inci yang bisa digunakan untuk menonton video dan bermain game.

Tampilannya ditenagai prosesor MediaTek Helio P35 dengan ukuran RAM 4 GB serta RAM 6 GB dan kapasitas baterai yaitu 5000 mAh.

Spesifikasi :

  • OS Version :10
  • Ukuran Layar :6.5 inch
  • Screen Resolution :1600 x 720 Pixel
  • Detail Prosesor: MT6765 Helio P35
  • RAM :6 GB
  • Memori Internal :128 GB
  • Resolusi Kamera Belakang :48 MP
  • Resolusi Kamera Utama :5, 2, 2 MP
  • Resolusi Kamera Depan :8 MP
  • USB :Type-C
  • Kapasitas Baterai :5000 mAh
  • Harga: Rp. 2 jutaan

Baca Juga: Harga HP Samsung RAM 3GB Murah

5. Samsung Galaxy M21

Samsung Galaxy M21 memiliki daya baterai 6000 mAh  menjamin pekerjaan menjadi lebih lama, bahkan bisa bertahan 2 hari.

Dilengkapi 3 kamera belakang yang beresolusi 48 MP, dan kamera depan memiliki resolusi 20 MP.

Sehingga foto yang dihasilkan menjadi lebih menarik dan memuaskan.

Spesifikasi :

  • OS Version :Android 10.0
  • Ukuran Layar :6.4 inch
  • Screen Resolution :1080 x 2340 Pixel
  • Detail Prosesor: Exynos 9611
  • RAM :4 GB
  • Memori Internal :64 GB
  • Resolusi Kamera Belakang :48 MP
  • Resolusi Kamera Utama :8 MP
  • Resolusi Kamera Depan  :20 MP
  • USB :Type-C
  • Kapasitas Baterai :6000 mAh
  • Harga: Rp. 2 jutaan

6. Samsung Galaxy A21s

Samsung Galaxy A21s memiliki 4 kamera yang handal dan memiliki resolusi 48 MP.

Dilengkapi dengan kamera depan sebesar 13 MP, kamera belakang 48 MP, juga kamera utamanya sebesar 8 MP, membuat hasil foto menjadi lebih halus dan keren.

Samsung Galaxy A21s juga memiliki tampilan yang modern, tampilan layar berukuran 720 pixel, juga dilengkapi dengan kapasitas RAM yaitu 6 GB.

Dapur pacunya dilengkapi juga dengan Exynos  850, dengan dukungan sistem operasi yaitu Android 10, sehingga kinerja HP Samsung lebih optimal dan bandel.

Spesifikasi :

  • OS Version :Android 10
  • Ukuran Layar :6.5 inch
  • Screen Resolution :720 x 1600 Pixel
  • Detail Prosesor :Exynos 850
  • RAM :6 GB
  • Memori Internal :128 GB
  • Resolusi Kamera Belakang :48 MP
  • Resolusi Kamera Utama :8 MP
  • Resolusi Kamera Depan :13 MP
  • USB  :Type-C
  • Kapasitas Baterai  :5000 mAh
  • Harga: Rp. 2 jutaan

7. Samsung Galaxy A13

Hp Samsung harga 2 jutaan yang belum lama rilis saat ini yaitu Galaxy A13.

Salah satu keunggulan dari Galaxy A13 sudah dilengkapi dengan kapasitas RAM yang besar, yaitu RAM 6 GB (ada juga opsi RAM 4 GB).

Hal menarik lain karena hadir dengan fitur RAM Plus yang memungkinkan kamu bisa menambahkan kapasitas RAM hingga 6 GB, jadi total memori RAM yang didapatkan adalah 12 GB.

Untuk penyimpanan internalnya juga sangat lega yaitu memiliki kapasitas 128 GB, cukup untuk menopang performa Samsung Galaxy A13 yang mengandalkan pada prosesor Exynos 850.

Dari sisi fotografi, Galaxy A13 dibekali 4 kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 50 MP, lensa ultra wide 5 MP, lensa depth 2 MP dan lensa macro 2 MP.

Tidak ketinggalan disertakan pula kamera depan 8 MP untuk foto selfie.

Sumber dayanya dipercayakan pada baterai besar 5.000 mAh yang di dukung Fast Charging 15W.

8. Samsung Galaxy A22

Samsung Galaxy A22 menjadi hp Samsung 2 jutaan yang bisa jadi pilihan berikutnya.

Dan berbeda dari kembarannya Galaxy A22 5G, hp ini adalah versi LTE atau 4G.

Samsung Galaxy A22 sendiri dilengkapi dengan layar Super AMOLED berukuran 6.4 inci yang mendukung refresh rate 90Hz serta touch rate 180Hz pada layarnya.

Cukup menarik untuk streaming film atau main game, karena layarnya lebih responsif.

Dari sisi kamera, ada 4 kamera belakang yang hadir dengan konfigurasi kamera utama beresolusi 48 MP (OIS), lensa Ultra Wide 8 MP, Depth Sensor 2 MP dan kamera makro 2 MP.

Untuk kamera depan ada sensor dengan resolusi 13 MP.

Performanya ditenagai dengan prosesor Helio G80 dengan sokongan memori RAM 6 GB dan ROM 128 GB yang bisa ditambah sampai 1 TB.

Konfigurasi ini dirasan masih sanggup untuk kegiatan multitasking ataupun untuk bermain game.

Sedangkan untuk menemani aktivitas sehari-hari tersedia baterai berkapasitas 5000 mAh.

Dimana baterai ini juga sudah di dukung Fast Charging 15W.

9. Samsung Galaxy A21s

Samsung Galaxy A21s bisa menjadi pilihan untuk kamu yang mencari hp Samsung harga 2 jutaan dengan 4 kamera terbaik.

Karena salah satu unggulan dari hp ini adalah kamera yang sudah memiliki resolusi 48 MP.

Hp ini juga menyediakan foto makro yang bisa digunakan untuk memotret objek dari jarak yang sangat dekat.

Dan cocok untuk memotret hal yang kamu inginkan, dan hasilnya akan terlihat sangat keren.

Samsung Galaxy A21s juga memiliki tampilan yang kekinian, yang hadir dengan Infinity-O Display yang menawarkan sudut pandang luas untuk menonton dan bermain game lebih puas.

Apalagi sudah di dukung RAM 6 GB dan penyimpanan internal 128 GB makin ngacir nge game nya.

10. Samsung Galaxy A30s

Samsung Galaxy A30s yang ditenagai prosesor Exynos 7904 dengan RAM 4 GB yang di dukung game booster untuk meningkatkan performa saat bermain game.

Yang sangat penting dari Samsung Galaxy A30s sudah mendukung fitur NFC. Galaxy A30s juga sudah menggunakan 3 kamera belakang dengan konfigurasi 25MP (Sony IMX576 dengan aperture f/1.7 dan PDAF) + 8MP  (ultrawide f/2.2 + 2MP (depth sensor).

Kamera depannya dengan resolusi 16MP dan aperture f/2.0.

Kesimpulan

Rekomendasi HP Samsung 2 jutaan diatas menjadi referensi buat yang ingin membeli HP dengan harga terjangkau namun memiliki kualitas terbaik dan juga handal.

Dengan banyaknya pilihan serta spesifikasi mumpuni membuat kinerja setiap tipe jauh lebih optimal, sehingga puas menggunakan semua HP Samsung tersebut.

Orang juga bertanya

English private teacher, seo writter, english translator, and content writer.

Tinggalkan komentar